Makna Lagu Koes Plus Nusantara 2
Makna Lagu Koes Plus Nusantara 2
Hai guys, ketemu lagi di blog aku. Kali ini aku memposting makna lagu Koes Plus Nusantara 2. Ok guys, simak makna lagunya berikut ini.
Hai guys, ketemu lagi di blog aku. Kali ini aku memposting makna lagu Koes Plus Nusantara 2. Ok guys, simak makna lagunya berikut ini.
Nusantara 2
Sejak pagi berseri seri Nusantara
Sepanjang siang bergembira Nusantara
Malam bulan bersinar terang
Semua bernyanyi riang bersahut-sahutan
Nusantara betapa indah
Nusantara betapa kaya
Nusantara untaian permata
Nusantara betapa kaya
Nusantara betapa subur
Nusantara di khatulistiwa
Sejak pagi berseri seri Nusantara
Sepanjang siang bergembira Nusantara
Malam bulan bersinar terang
Semua bernyanyi riang gembira
Nusantara betapa aman
Nusantara betapa tentram
Nusantara untaian permata
Nusantara betapa ramah
Nusantara betapa cerah
Nusantara di khatulistiwa
Makna lagu :
Indonesia merupakan tanah yang kaya di tanah khatulistiwa. Kekayaan Nusantara atau Indonesia sendiri disebut-sebut sebagai salah satu permata dunia. Keindahan alamnya pun bisa dinikmati oleh semua kalangan sedari fajar hingga petang. Tak dapat dipungkiri keindahan tanah Indonesia dapat membuat hati setiap orang merasa senang. Lirik pada lagu ini mengharapkan Indonesia tetap menjadi negara yang tentram dan aman, sehingga keindahan dan kelestarian alamnya tetap terjaga dengan baik.
Komentar
Posting Komentar